Sebuah Pesawat Terbang Bergerak Mendatar Dengan Kecepatan 250 M / S Melepaskan Bom Dari Ketinggian 2000 M
Sebuah
pesawat terbang bergerak mendatar dengan kecepatan 250 m / s melepaskan bom
dari ketinggian 2000 m. Jika bom jatuh di g = 10 m / s2 hitunglah
jarak AB?
PEMBAHASAN
Diketahui:
v0
= 250 m/s
y = 2000
m
g = 10
m/s2
θ = 00
Ditanya:
x …?
Jawab:
x = v0 cos θ . t
y = v0
sin θ . t + ½ gt2
2000 =
250 sin 00 . t + ½ . 10 t2
2000 = 5t2
t2
= 400
t = 20 s
x = v0
cos θ . t
x = 250 .
cos 00 . 20
x = 250 .
1 . 20
x = 5000
m
Jadi
jarak jatuhnya bom dari titik A sampai di titik B adalah 5000 m.
Post a Comment for "Sebuah Pesawat Terbang Bergerak Mendatar Dengan Kecepatan 250 M / S Melepaskan Bom Dari Ketinggian 2000 M"